Misteri Kekuatan Spesial Keluarga Bae Doona pada Episode awal dan Sinopsis Drakor Family Matters
- Penulis : Bramantio Bayuajie
- Senin, 09 Desember 2024 16:17 WIB
Tetapi hingga kini masih tidak diketahui apa konflik yang dialami Bae Doona selama menjadi anggota pasukan khusus dalam Drakor Family Matters sehingga hidup berpindah-pindah.
Selain itu, penonton Drakor Family Matters juga tidak diberi petunjuk yang jelas tentang antagonis yang dihadapi Bae Doona dan anggota keluarga Baek lainnya.
2. Asal-usul kekuatan Bae Doona
Baca Juga: Pesan Menyentuh Drakor The Trunk tentang Pernikahan Kontrak Gong Yoo dan Seo Hyun Jin
Kekuatan Brain Hacking Bae Doona dalam jalan cerita Drakor Family Matters juga menjadi misteri tersendiri yang masih belum terjawab hingga episode ketiga berakhir.
Drakor Family Matters tidak menjelaskan secara lengkap bagaimana Bae Doona mendapatkan kekuatan Brain Hacking dan dapat memanipulasi ingatan orang lain.
Selain Bae Doona, Ryu Seung Bum juga merupakan anggota keluarga Baek dalam Drakor Family Matters dan mantan anggota pasukan khusus seperti istrinya.
Baca Juga: Penjelasan Hubungan Um Tae Goo dengan Seolhyun dalam Sinopsis Awal Drakor Light Shop
Karena mantan anggota khusus, harusnya Ryu Seung Bum juga memiliki kekuatan khusus seperti Bae Doona yang menjadi istrinya dalam sinopsis Drakor Family Matters.
Tetapi sejauh ketiga episode Drakor Family Matters tidak menampilkan kekuatan spesial dari Ryu Seung Bum kecuali penyelesaian masalahnya yang baik dan tenang.
3. Apakah anak kembar juga mempunyai kekuatan spesial
Baca Juga: Selain Drakor Light Shop, Inilah Peran Series dan Drama Aktor Ju Ji Hoon Tahun 2024 harus Disaksikan
Dalam cerita Drakor Family Matters mengisahkan jika Ryu Seung Bum dan Bae Doona adalah pasangan suami istri yang mempunyai anak diperankan Park Salomon dan Lee Su Hyun.