DECEMBER 9, 2022
Selebriti

Pertanyaan yang belum Terungkap pada Ending Drakor Squid Game 2 tentang Nasib Lee Jung Jae

image
Pertanyaan yang tersisa pada ending Drakor Squid Game 2 tentang nasib Lee Jung Jae di permainan maut (Capital FM)

Akhir episode Drakor Squid Game 2 menampilkan Lee Jung Jae yang ditipu dan dimanipulasi oleh Lee Byung Hun yang menyamar sebagai peserta bernama Young Il.

Pada akhir sinopsis Drakor Squid Game 2 menampilkan tiba-tiba Lee Byung Hun yang sudah menggunakan kostum Front Man di depan Lee Jung Jae.

Hingga akhir Drakor Squid Game 2 menunjukan bahwa Lee Jung Jae yang tidak mengetahui identitas asli Young Il adalah Front Man adalah Lee Byung Hun selama ini ada di sampingnya.

Baca Juga: Teori Cerita Drakor Squid Game 2 tentang Keikutsertaan Lee Jung Jae dan Wi Ha Joon dalam Permainan Maut

Bahkan Lee Byung Hun sempat membantu serangan Lee Jung Jae melawan pink guard dalam episode final Drakor Squid Game 2 yang tayang di Netflix.

Banyak penonton Drakor Squid Game 2 yang menantikan pertemuan antara Lee Jung Jae dan Lee Byung Hun yang akan penuh emosional karena keduanya terlanjur menjadi teman.

2. Bagaimana nasib Park Gyu Young

Baca Juga: Penjelasan Latar Belakang Peserta Permainan Drakor Squid Game 2, dari Im Si Wan sampai T.O.P

Park Gyu Young yang berperan sebagai Kang No Eul merupakan pembelot dari Korea Utara dan menjadi salah satu pink guard yang bertugas mengeksekusi peserta permainan.

Dibanding pink guard yang lain, Park Gyu Young adalah orang yang lebih manusiawi selama menjadi pengawal permainan dan peserta Drakor Squid Game 2.

Park Gyu Young memberikan Lee Jin Uk kesempatan bertahan hidup dalam permainan Drakor Squid Game 2 yang merupakan kenalannya selama bekerja di taman bermain.

Baca Juga: Teori Penyebab Um Tae Goo tidak Mengingat Seolhyun pada Ending Cerita Drakor Light Shop

Di samping itu, Park Gyu Young juga menentang keras operasi perdagangan orang yang dilakukan secara diam-diam dalam Drakor Squid Game 2.

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait