DECEMBER 9, 2022
Selebriti

Penjelasan Ending Drakor Uncle Samsik, Penonton Mempertanyakan Nasib Song Kang Ho

image
Song Kang Ho dalam drakor Uncle Samsik (Soompi)

2. Apakah Song Kang Ho benar-benar tewas

Sebagai hukumannya berupaya melakukan kudeta kepada pemerintah Korea Selatan, Song Kang Ho Jeong Han Min dihukum eksekusi mati dalam akhir cerita drakor Uncle Samsik.

Penonton dapat memastikan Jeong Han Min benar-benar diekseskusi namun berbeda dengan Song Kang Ho yang dicurigai masih hidup dalam akhir cerita drakor Uncle Samsik.

Penyebab Song Kang Ho belum tentu tewas dalam akhir cerita drakor Uncle Samsik adalah Jang Doo Shik berkata kepada Kang Ho untuk tidak khawatir soal eksekusi matinya.

Dan dari ucapan ini, kematian Song Kang Ho tidak benar-benar ditunjukan di depan kamera dan masih ada kemungkinan masih hidup pada ending drakor Uncle Samsik.

3. Kim San jadi menteri

Berbeda dengan Song Kang Ho yang mendapat hukuman mati, Kim San mendapat akhir cerita yang berbeda dalam ending drakor Uncle Samsik.

Setelah 8 tahun berlalu Kim San berhasil meraih posisi menteri dalam akhir cerita drakor Uncle Samsik dengan disokong oleh dukungan An Ki Chul.

Semasa menjadi menteri ini, Kim San masih menjalin hubungan dengan Rachel Jeong dan Albert Foundation yang akan membuat industri negara Korea Selatan menjadi maju.

Sampai episode 16 drakor Uncle Samsik berakhirpun, keberadaan Uncle Samsik masih belum bisa dipastikan masih hidup atau sudah tewas.

Halaman:
1
2
3
Sumber: dmtalkies

Berita Terkait