DECEMBER 9, 2022
Kuliner

Nama-Nama Cafe Hits di Mataram dan harus Anda Ketahui untuk Hangout di Sore Hari

image
Berbagai cafe hits di Mataram yang nyaman untuk hangout bersama teman (UNSPLASH/Dominik Pearce)

Konyu Coffee and Space ini termasuk sebagai cafe hits di Mataram yang menyediakan berbagai menu makanan lezat seperti Japanese Chicken Curry, Beef Bowl sampai sup iga.

3. Uttara Coffee

Cafe hits di Mataram yang wajib masuk dalam daftar kunjungan hangout Anda adalah Uttara Coffee yang menyediakan berbagai menu makanan yang lezat untuk disantap.

Beberapa menu makanan yang disediakan pada Uttara Coffee seperti Rice Bowl sampai Chicken Wings yang disertai dengan ruangan outdoor dengan suasana yang segar untuk hangout.***

Halaman:
1
2

Berita Terkait