DECEMBER 9, 2022
Nusantara

Kota Cirebon Gelar Acara MTQ ke-56 Sebagai Forum untuk Cetak Prestasi dan Syiar Islam bagi Peserta

image
Kota Cirebon laksanakan acara tahunan MTQ ke-56 untuk perkuat bacaan Al-Quran (Instagram/kemenagkotacirebon)

Ia pun berharap kegiatan ini dapat terus dilestarikan sebagai bagian dari upaya mendekatkan Al-Quran dengan masyarakat Cirebon.

Kegiatan MTQ ke-56 ini sekaligus menjadi ajang seleksi peserta terbaik yang nantinya akan mewakili Kota Cirebon di tingkat provinsi dan nasional.

Pemerintah Kota Cirebon dan Kementerian Agama berkomitmen memberikan dukungan penuh kepada para peserta agar kedepannya bisa meraih hasil yang lebih baik.

Baca Juga: PDIP Dapat Langsung Daftar Calon Kepala Daerah Peserta Pilkada 2024 ke KPU tanpa Pengumuman

Selain perlombaan utama, MTQ ini juga memiliki berbagai kegiatan pendukung seperti bazar, pameran buku Islami, dan seminar keagamaan yang bertujuan untuk memperkaya ilmu pengetahuan dan meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap ajaran Islam***

Halaman:
1
2
Sumber: cirebonkota.go.id

Berita Terkait