DECEMBER 9, 2022
Traveling

Negara di Benua Asia dengan Lokasi Destinasi Wisata Termahal dan buat Dompet Terkuras

image
Destinasi wisata yang berlokasi di Benua Asia dengan biaya yang serba mahal (UNSPLASH/Alexander Grey)

Karena itulah turis yang mengunjungi destinasi wisata di Singapura harus menyiapkan modal yang sudah ditabung sejak lama agar bisa belanja oleh-oleh dan mengunjungi banyak lokasi wisata di dalamnya.

2. Shanghai

Menjadi pusat keuangan di China, Kota Shanghai terkenal sebagai Kota metropolitan di kawasan Benua Asia dan tentunya dipenuhi dengan destinasi wisata bintang 5 yang banyak dikunjungi turis.

Baca Juga: Tips Traveling dan Kesalahan yang Sering Dilakukan saat Liburan ke Vietnam

Dipenuhi gedung pencakar langit, membuat Kota Shanghai dikenal sebagai destinasi wisata dengan biaya mahal di kawasan Benua Asia yang sering membuat dompet turis jadi kempis.

Jika mengunjungi destinasi wisata yang berlokasi di Kota Shanghai, maka pengeluaran paling besar bisa terkuras untuk membeli kuliner khas negeri tirai bambu ini.

Dikarenakan di Kota Shanghai ada 40 restoran Micheline Star dengan kelas harga yang mentereng namun mempunyai kualitas rasa tiada tandingan.

Baca Juga: Lokasi Destinasi Wisata Ikonik di Greater Bay Area Hong Kong Untuk Dikunjungi saat Liburan

Biaya perjalanan destinasi wisata di Kota Shanghai bisa bertambah disebabkan biaya menginap di hotel secara umum berada di atas angka Rp1 jutaan.

3. Dubai

Menjadi ikon modernitas dari kawasan gurun pasir di Benua Asia, Kota Dubai di Uni Emirat Arab memang memiliki lokasi destinasi wisata dengan biaya perjalanan yang mahal.

Baca Juga: Lokasi Destinasi Wisata Budaya di Berbagai Daerah Indonesia untuk Melukis Batik Secara Langsung

Faktor utama dari mahalnya biaya perjalanan di Dubai disebabkan oleh pesatnya pembangunan yang membuat permintaan properti mewah hingga fasilitas kelas atas meningkat dengan pesat.

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait