DECEMBER 9, 2022
Selebriti

Karakter Mencurigakan Sebagai Pembunuh Park Shin Hye pada Alur Cerita Drakor Judge from Hell

image
Kemungkinan pelaku pembunuhan Park Shin Hye dalam alur cerita drakor Judge from Hell (Soompi)

LIFESTYLEABC.COM - Drakor Judge from Hell menceritakan sinopsis mister dan drama kriminal yang dibintangi Park Shin Hye yang bertugas sebagai hakim.

Tetapi sebenarnya Park Shin Hye yang dilihat penonton saat ini sebenarnya adalah jiwa yang diisi oleh seorang iblis bernama Justicia pada sinopsis drakor Judge from Hell.

Jiwa Park Shin Hye yang asli sudah tewas pada drakor Judge from Hell dan keempat episodenya sudah menunjukan beberapa karakter yang bisa dicurigai sebagai pelaku dari pembunuhan sang hakim.

Baca Juga: Fakta Unik Peran Seo Hyun Woo Dalam Sinopsis Drakor Seoul Busters, Ceroboh tapi Jago Tembak Pistol

Alasan Justicia dikirim ke dunia manusia dari pengadilan neraka, dikarenakan melakukan kesalahan saat mengadili jiwa asli Park Shin Hye dikirim ke neraka khusus pembunuh dalam sinopsis drakor Judge from Hell.

Tetapi hingga episode keempat drakor Judge from Hell, Justicia masih tidak mengetahui siapa pembunuh sebenarnya dari jiwa asli Park Shin Hye dan menjadi misteri yang belum terjawab.

Terdapat beberapa karakter yang patut dicurigai sebagai pembunuh hakim Kang Bit Na yang diperankan Park Shin Hye dalam alur cerita drakor Judge from Hell seperti bisa dilihat di bawah ini:

Baca Juga: Sifat pemimpin Kim Dong Wook Sebagai Kapten Tim Jatanras 2 pada Sinopsis Drakor Seoul Busters

1. Jung Jae Gul

Karakter pertama yang wajib dicurigai sebagai dalang tewasnya jiwa asli Park Shin Hye dalam sinopsis drakor Judge from Hell adalah Jung Jae Gul dengan sikapnya yang memang mencurigakan.

Jung Jae Gul yang diperankan aktor Kim Hong Fa adalah figur terpandang dan merupakan ayah dari mantan tunangan Park Shin Hye pada sinopsis drakor Judge from Hell.

Baca Juga: Kehidupan Park Shin Hye yang Tidak Diketahui Justicia Dalam Sinopsis Drakor Judge from Hell

Dengan posisinya sebagai figur penting di dunia pengadilan, Jung Jae Gul mempunyai koneksi dengan hakim dan sempat mengawasi Park Shin Hye sebelum tewas.

Dalam episode awal drakor Judge from Hell menunjukan Jung Jae Gul sempat meminta hakim Na Young Jin untuk mengawasi kegiatan Park Shin Hye.

Hal ini mencurigakan karena saat itu hubungan Park Shin Hye dengan putra Jung Jae Gul sudah berakhir dan batal menikah pada drakor Judge from Hell dan tidak diketahui alasan sebenarnya.

2. Jung Tae Kyu

Karakter Jung Tae Kyu adalah mantan tunangan dari Park Shin Hye yang diperankan aktor Lee Gyu Han pada sinopsis drakor Judge from Hell dan merupakan pihak lain yang patut dicurigai pada misteri ini.

Dikarenakan Jung Tae Kyu adalah satu-satunya pihak yang mempunyai hubungan atau menyimpan dendam pada Park Shin Hye dalam sinopsis drakor Judge from Hell.

Kemungkinan besar jika alasan pernikahan Jung Tae Kyu batal disebabkan Park Shin Hye mengetahu rahasia tertentu tentang kehidupannya yang tidak boleh diungkap pada drakor Judge from Hell.

3. Jang Myung Sook

Meskipun tidak mempunyai kaitan secara khusus dengan kasus misterinya, karakter Jang Myung Sook yang diperankan Kim Jae Hwa juga masuk dalam daftar karakter yang dicurigai.

Hal ini dikarenakan Jang Myung Sook menjadi salah satu tetangga di tempat tinggal Park Shin Hye dalam alur cerita drakor Judge from Hell dan mungkin mengetahui kronologi pembunuhan yang terjadi.

Pada episode kedua drakor Judge from Hell menunjukan Jang Myung Sook yang mengundang Park Shin Hye datang ke rumahnya dan memintanya untuk menandatangani pembangunan di lokasi tersebut.

Bisa jadi hal ini menjadi penyebab dirinya mempunyai motif untuk membunuh jiwa asli Park Shin Hye pada sinopsis drakor Judge from Hell.

Selain tayang di SBS, drakor Judge from Hell juga bisa disaksikan secara streaming di platform Disney+ dan Hulu.***

Berita Terkait